...
Apa Itu Bot Marketing? Apa Manfaatnya dan Apa yang Dilakukannya?

Apa Itu Bot Marketing? Apa Manfaatnya dan Apa yang Dilakukannya?

Apa Itu Bot Marketing – Di zaman serba digital ini, chatbot mempunyai peran penting saat menjalankan bisnis yang berhubungan dengan layanan produk maupun jasa. Dimana sudah pasti membutuhkan interaksi dengan pelanggan.

Namun apakah Anda tahu apa itu Chatbot?  Chatbot atau chatterbot yaitu salah satu tool terbaru dalam pemasaran digital yang mana Chatbot akan merespons, baik pertanyaan atau keinginan dari pelanggan secara natural. 

Apa Itu Bot Marketing?

Apa Sih yang Dilakukan Bot Marketing
people.com.ai

Bot Marketing yaitu sebuah proses integrasi bot (robot) dalam digital marketing yang dilakukan pada website. Bot ini dapat membantu pengguna dalam mengoptimasi jalannya marketing jadi harus dipantau setiap saat.

Sebenarnya, penggunaan bot dalam otomatisasi kinerja marketing sudah ada sejak lama. Bahkan sudah ada sebelum istilah artificial intelligence saat ini.

Menurut sejarah, bot pertama diciptakan oleh ELIZA dan hadir pada tahun 1966 serta mempunyai 200 baris kode program yang memudahkannya untuk menjawab pertanyaan.

Apa Sih yang Dilakukan Bot Marketing?

Apa Sih yang Dilakukan Bot Marketing
people.com.ai

Secara umum, ada beberapa cara bot untuk membantu Anda dalam menjalankan bisnis marketing. Cara tersebut seperti:

1. Memandu Pelanggaran di Sekitar Website

Apakah Anda pernah melihat chatbots sebelumnya saat mengunjungi website?

Hal itu nggak diherankan lagi sebab chatbots berfungsi cara pengunjung untuk mendapatkan bantuan yang dibutuhkan dan menemukan informasi yang diinginkan.

Mereka bisa melakukan semuanya tanpa harus berbicara langsung dengan salah satu perwakilan. Hal tersebut dapat membebaskan tim Anda dalam menangani tugas lain tanpa harus mengandalkan pengalaman pengguna.

2. Mengarah Pada Konversi

Ketika chatbots berinteraksi dengan pengunjung website, maka bisa memandu pengunjung tersebut ke informasi yang berguna.

Bahkan, mereka bisa menjual produk secara langsung kepada pengguna dan membimbing orang dengan melalui proses pembelian.

Cukup banyak jenis bot bertindak seperti mengobrol dengan pengguna dalam mengajukan pertanyaan untuk membedakan apa yang diinginkan pengguna.

Dengan begitu, bot dapat menjadi cara yang luar biasa sehingga mendapatkan penjualan dari orang yang nggak membeli.

3. Tarik Dana dan Lakukan Penelitian

Bot sangat bagus dalam melakukan riset pemasaran. Saat memulainya, mereka akan membantu Anda dalam melakukan penelusuran yang efektif dan mencari info dari berbagai web sebagai pertanyaan maupun tanggapan.

Bahkan mereka juga bisa menganalisis lalu lintas situs sehingga dapat memberikan wawasan analitik yang sangat cepat. Ketika berbicara dengan pengguna, mereka juga bisa mengajukan pertanyaan seperti lokasi, minat, demografi dan lainnya.

Meski begitu, banyak pengguna yang merespon secara sukarela sehingga berguna untuk meningkatkan pemasaran Anda.

Apa Saja Manfaat Bot Marketing Dalam Sebuah Bisnis?

Manfaat Bot Marketing Dalam Sebuah Bisnis
acropolium.com

Pada umumnya, manfaat bot marketing yaitu untuk mengoptimasi jalannya sebuah proses bisnis.Namun bisa melakukan klasifikasi manfaat yang terbagi menjadi 3 bagian yang lebih rinci, seperti:

1. Memperluas Jangkauan Customer

Fitur yang ada pada chatbot marketing akan tersambung dengan aplikasi chat para pelanggan, sehingga mereka dapat mengakses chatbot ini darimana dan kapan saja.

Hal ini dilakukan untuk memudahkan pelanggan dalam melakukan pelayanan. 

2. Mendukung dan Menghasilkan Lead Generation

Apa itu Lead generation? Lead generation yaitu sebuah langkah awal bisnis yang menghasilkan konversi data dengan mengunjungi website maupun laman penjual.

Chatbot ini mempunyai peran penting sebagai tempat berkumpulnya data yang dibutuhkan seperti data alamat email, nomor telepon, usia dan gender.

Data tersebut nantinya akan menjadi basis untuk seller sehingga bisa melakukan pendekatan strategi promosi yang baik dengan pelanggan.

3. Meningkatkan Kualitas Customer Experience

Pengalaman dari pelanggan hal yang harus diperhatikan juga, sebab chatbot akan memberikan rekomendasi dan pertanyaan lawan arah kepada pelanggan.

Hal tersebut bisa membantu untuk meningkatkan kualitas customer experience dalam suatu bisnis.

Perlu diketahui bahwa bot salah satu cara yang bagus untuk merapikan desain web, namun nggak bisa memperbaiki semua masalah yang ada. Dengan begitu, dibutuhkan tim yang sudah berpengalaman dalam menyusun website dengan melibatkan audiens target.